S.Melawen, 6 Oktober 2021
Untuk yang ke sekian kalinya, sebagai wujud CSR dr PT S3 / UP terhadap daerah sekitar, terutama Desa Sungai Melawen direalisasikan berupa bantuan latrit sebanyak 10 Rit untuk perawatan jalan lingkungan di dusun 1dan dusun 2.
Tahun2 sebelumnya, PT S3 /UP juga telah mendukung beberapa kegiatan, misalnya bantuan bibit pohon langka, dukungan tenaga alat berat , HUT RI, HUT Desa, buka bersama, bantuan sembako dll.
Pemerintah Desa Sungai Melawen, atas nama warga Desa Sungai Melawen mengucapkn terimakasih atas bantuan latrit tersebut, dengan harapan semoga kerjasama yg baik antara Pemdes S Melawen dengan PT S3 /UP ini tetap berlanjut.