Senin 5 juli 2021, Pemerintah Desa Sungai Melawen bekerjasana dengan Puskesmas Pandu Sanjaya melaksanakan vaksin masal dari usia 18-59 tahun. Pelaksanaan vaksin berjalan dengan lancar dengan target 200 org, alhamdulillah semuanya terpenuhi. Pelaksanaan vaksin ini dihadiri oleh Babinsa dan Babinkamtipmas.