Pelayanan Mandiri On Line , "Open SID"
Senin, 23 Agustus 2021, salah satu warga Desa Sungai Melawen mencoba menggunakan Pelayanan Mandiri secara Online dengan cara cukup Scan KTP sekali , permohonan surat yang diinginkan akan langsung di proses oleh operator Open SID. Yuk, bagi warga Desa Sungai Melawen jika menginginkan surat dari Desa jangan...